LAVA TOUR – PRAMBANAN – TEBING BREKSI
Setelah makan pagi di hotel, Anda dapat mengikuti Optional TourLava Tour Merapi menggunakan Jeep dan mengunjungi Candi Prambanan atau disebut juga sebagai Candi Roro Jonggrang yang adalah candi Hindu terbesar di Indonesia. Lalu menuju Tebing Breksi yang penuh dengan ukiran berukuran besar, tempat ini dulu nya adalah area penambangan batu alam. Setelah itu diantar menuju hotel untuk beristirahat.
Hotel :Whiz Prime (*3) atau setaraf
Meals : Makan Pagi, Makan Siang